close

21 June 2017

PERTANYAAN TENTANG REKRUTMEN BCA (FaQ)

             Halo Sahabat Dunia Pelajar..     Ketemu lagi dengan Mimin di Artikel tentang BEASISWA BCA. Mimin baru aja dapet info dari website Karir.bca.co.id nih tentang Pertanyaan-pertanyaan yang sering kalian lontarkan ke pihak BCA. oke langsung aja ya...

Baca juga : REVISE JADWAL PEREKRUTAN MAGANG BAKTI BCA

No
Pertanyaan
Jawaban
1.
Saya mendapatkan sms undangan tes, namun tidak mendapatkan email terkait Psikotes Silahkan Anda melakukan pengecekkan pada bagian SPAM email anda.
Apabila tetap tidak ada informasi tentang psikotes di email dalam kurun waktu 1 x 24 Jam Anda mendapatkan SMS, harap informasikan kembali kepada Pihak BCA, melalui email : recruitmen@bca.co.id
2.
Bagaimana caranya saya untuk dapat login tes online yang diberikan? Mohon bantuannya untuk melakukan copy paste dari ID dan PASSWORD email undangan tes agar tidak terjadi kesalahan dalam penginputan data login. Apabila anda tidak berhasil setelah maksimal 3 kali  mencoba, segera informasikan kembali kepada Pihak BCA, melalui email : recruitmen@bca.co.id 
3
Bagaimana caranya login, kalau sudah muncul tulisan quota login exceed Anda telah mencoba melebihi batas yang telah diizinkan, segera informasikan ke Pihak BCA, data diri anda melalui email : reruitment@bca.co.id

2 comments:

  1. stlh kirim emailnya, mau ngapain lg dong min?
    hari minggu bakalan dibalas ga emailnya?

    ReplyDelete
  2. saya uda kirimin email dr senalam, tp kok blm dpt balasannya ya? gmn dong min? :(

    ReplyDelete